Diduga Terlibat Politik Praktis, Bupati Simalungun Akan Berikan Bantuan Operasional Mulai Dari Tingkat Kecamatan Hingga Nagori

    Diduga Terlibat Politik Praktis, Bupati Simalungun Akan Berikan Bantuan Operasional Mulai Dari Tingkat Kecamatan Hingga Nagori

    SIMALUNGUN-Diduga terlibat langsung politik praktis untuk memenangkan salah satu pasangan calon presiden dan calon legislatif, Bupati Simalungun Radiapoh Hasiholan Sinaga akan memberi semangat kepada kita berupa bantuan operasional mulai dari tingkat Kecamatan hingga tingkat Nagori

    Pemberian bantuan operasional mulai dari tingkat Kecamatan hingga tingkat Nagori disampaikan Ketua DPD Partai Golkar Simalungun Timbul Jaya Sibarani saat acara rapat konsolidasi pemantapan dan pemenangan Pilpres dan Pilleg 2024 di Kantor Golkar yang berada di jalan Asahan KM .4  No.32, Sabtu (16/12/2023)

    Ketua DPD Partai Golkar Simalungun Timbul Jaya Sibarani dalam kesempatan itu menyampaikan bahwa pemilihan umum tinggal menghitung waktu dan hanya tinggal 58 hari lagi, kita harus tetap bekerja keras. Sebagai mana keputusan kita bahwa Golkar di Simalungun bisa menjadi pemenang dan mendapatkan 11 kursi,

    "Bapak ibu hadirin sekalian, sebelum kita nanti mendengarkan bimbingan dan arahan dari Ketua Dewan Pertimbangan dan Ketua DPP. Kami ingin sampaikan bahwa untuk pemenangan sudah mulai harus dipersiapkan mulai dari saksi-saksi dengan berkoordinasi dengan para caleg - caleg yang ada.

    Dan oleh karnanya, Pak Bupati Simalungun juga akan memberi semangat kepada kita berupa bantuan operasional mulai dari Kecamatan hingga ke tingkat Nagori. Mohon maaf, Ketua Dewan Pertimbangan, ”kata Timbul Jaya Sibarani dalam sebuah video yang beredar digrup WhatsApp

    Timbul juga menyampaikan, untuk seluruh caleg akan diberi bantuan sepeda motor. tapi nanti teknisnya kita atur, barang yang ready sekarang masih enam. Nanti bertahap, tidak lama seminggu ini, semua itu bisa tiba di Kantor ini. Jadi bapak ibu tidak ada lagi alasan untuk tidak semangat, ”ujarnya

    Bupati Simalungun Radiapoh Hasiholan Sinaga dalam sebuah rekaman video mengawali sambutannya dengan suara kecang mengatakan Golkar......jawab peserta rapat konsolidasi pemantapan dan pemenangan Pilpres dan Pilleg 2024 menang-menang

    Kemudian dengan suara kecang, Bupati Simalungun Radiapoh Hasiholan Sinaga juga meneriakkan Prabowo-Gibran lanjut peserta rapat konsolidasi pemantapan dan pemenangan Pilpres dan Pilleg 2024 menang-menang dan Bupati langsung mengajak peserta rapat untuk tepuk tangan

    Dalam video yang beredar, seluruh peserta rapat konsolidasi pemantapan dan pemenangan Pilpres dan Pilleg 2024 mengenakan baju (atribut) berwarna kuning termasuk para pimpinan rapat dan hanya Bupati Simalungun yang konon katanya Ketua Pertimbangan DPD Partai Golkar Kabupaten Simalungun tidak mengenakan atribut kuning dan memakai baju kameja putih. (Karmel)

    sumut
    Karmel

    Karmel

    Artikel Sebelumnya

    Peredaran Narkoba di Gang Pantai Masif,...

    Artikel Berikutnya

    Tanggapi Laporan Warga, Polsek Percut Sei...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVny Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Lake Toba, North Sumatra: A Natural Wonder and Cultural Gem
    Hendri Kampai: Merah Putih, Bukan Abu-Abu, Sekarang Saatnya Indonesia Berani Jadi Benar
    Pemkab Asahab Gelar Silaturahmi Akhir Masa Jabatan Pjs. Bupati Asahan
    Jasmiin Ypraus Bersaing Ketat dengan Juara Bertahan Aquabike Jetski World Championship 2024 di Samosir
    Aquabike Jetski World Championship 2024 Berjalan Sukses, Menpora Sampaikan Apresiasi dan Berharap Terus Dikembangkan
    Lake Toba, North Sumatra: A Natural Wonder and Cultural Gem
    Cawabup 01 Simalungun Klaim Bawa Bantuan Dari Pusat, Politisi Muda Partai Gerindra Sebut Itu Aspirasi Anggota DPR RI
    Heboh! Pria Coba Curi Motor di Gang Amanah, Terekam CCTV
    Sebarkan Ujaran Kebencian dan Penghinaan, El Kananda Shah Tegaskan Kami Bukan Drakula dan Minta Cyber Polda Sumut Usut Tuntas
    Jasmiin Ypraus Bersaing Ketat dengan Juara Bertahan Aquabike Jetski World Championship 2024 di Samosir
    Nabila Fahriani Pane, Sosok Mahasiswi USU Berkontribusi Kembangkan UMKM di Sumut
    Penangkapan Dramatis! Polisi Lepas Tembakan Saat Tangkap Pengedar Sabu di Deli Serdang, Pelaku Nekat Kembali untuk Mengambil Barang Bukti
    Aquabike World Championship Hari Kedua Sukses Digelar di Silalahi, Rider Asal Prancis Berhasil Keluar Sebagai Juara
    Buka Musrenbang RPJPD Tahun 2025, Wakil Bupati Simalungun Tekankan Kesejahteraan Rakyat Menuju Indonesia Emas Tahun 2045
    KMP Jurung-Jurung Berlayar ke Water Front City Pangururan Disambut Bupati dan Wakil Bupati Samosir
    Bupati Simalungun dan Pj Gubernur Sumut Dampingi Presiden Resmikan Pembangunan Jalan Daerah Senilai Rp868 Miliar di Sumatera Utara
    Polresta Deliserdang Buka Bersama Tahanan
    Keluarga Besar Toga Sinaga Nyatakan Dukungan Kepada Pasangan Anton Saragih Benny Gusman Sinaga

    Ikuti Kami